Apakah Sebelumnya ada tanda-tanda Masalah di Konser T-ara di Budokan?

by


Berbagai situs portal panas dengan rumor yang bermunculan tentang T-ara. Semuanya berawal ketika mayoritas member meninggalkan tweet yang tampaknya ditujukan pada sesama member Hwa Young yang tidak ada di sebagian besar pertunjukan konser Budokan .
Tweet tersebut memicu rumor bahwa Hwa Young adalah member yang terintimidasi, dan membawa berbagai ‘bukti’ yang terdiri dari foto dan video yang tampaknya untuk membuktikan bahwa Hwa Young telah diganggu untuk waktu yang cukup lama.
Tapi apa tepatnya yang terjadi ketika konser di Budokan?
T-ara menggelar konser ‘Jewerly Box’  dari 25-26 Juli di Budokan Tokyo. Reporter ENews berada di sana selama konser dan konfrensi pers untuk meliput.
Itu adalah hari kerja, cuaca sedang terik dan Hwa Young telah terluka kakinya selama pemotretan untuk Music Core MBC minggu sebelumnya, tapi konser itu masih indah dan menarik dengan total sekitar 20.000 fans berkumpul untuk kedua hari konser.
Para member semuanya terlihat dalam kondisi baik, mereka terlihat memperhatikan satu sama lain. Eun Jung mengatakan di atas panggung pada tanggal 25 Juli “Semua nya, Hwa Young tidak berada disini. Mengapa ia tidak berada di sini? Kakinya saat ini sedang terluka. “
Hwa Young  muncul di depan penggemarnya pada saat perkenalan, dan mengatakan dalam permintaan maaf, “Maafkan aku. aku telah menyakiti kaki ku selama latihan. Aku akan cepat sembuh dan aku akan bekerja keras ” Para  penggmar kemudian bertepuk tangan untuknya dan menunjukkan dukungan mereka..
Hyo Min menambahkan, “Kami semua akan bekerja keras untuk mengisi posisi Hwa Young, jadi silakan mengikuti kami sampai akhir!” Para member kemudian membantu Hwa Young, dan memperhatikan Hwa Young ketika ia berusaha tampil untuk lagu ‘Day By Day’
Pada Konferensi pers juga terbukti tidak ada yang berbeda. Setelah sukses mengadakan konser, para member berkumpul untuk berbicara dengan pers dan menyatakan bagaimana perasaan mereka tentang konser.

Mereka berbicara dan terus menunjukkan dukungan mereka terhadap Hwa Young.
So Yeon berkata, “Hwa Young terluka, sehingga beberapa bagian dari konser harus diubah. Dia mungkin akan merasa ada beban yang besar di hatinya, “
dan Hwa Young berkata,” aku berlatih banyak di Korea, dan aku sedih aku terluka seperti ini. Aku sangat menyesal terhadap para member, dan aku akan bekerja keras dalam salah satu penampilan untuk Day By Day. “
Hwa Young tampaknya tertekan karena ia merasa menyesal terhadap para member, tapi konferensi pers berakhir dalam suasana hati yang cerah dan konser berlangsung sukses.
Tidak ada tindakan atau pernyataan yang mengisyaratkan rumor Hwayoung telah diintimidasi, dan Siang ini Kim Kwang So akan memberikan pernyataan resmi.
Source : Enewsworld
indotrans : kidihae@Koreanindo.net

Loading…

0 thoughts on “Apakah Sebelumnya ada tanda-tanda Masalah di Konser T-ara di Budokan?

  1. jadi tinggal nonton aja pertunjukan dari CCM,
    sebenernya lakon apa yang lagi dimainin ma CCM, kita liat aja tar siang.

  2. kan di bully ga mgkn terang2an. Apa lg d dpan fansnya. Hwayoung u should leave that group and joined another comp. Kalo di bully mulu kasian :'(

  3. Yakali ngebully orang terang2an dpn umum. Ya gak mungkin lah. Biasanya malah org yg ngebully itu sikapnya manis bgt sama korbannya d dpn kamera, biar gak tampak evil nya. Pun korbannya jg gak mungkin terang2an bilang apalgi satu grup. Permainan psikis aja sik sama akting yg bagus.
    Oia kabarnya Eunjung mau diboikot ya penampilannya di tv. Rasakan, si ratu akting Jiyeon jg sekalian aja diboikot. Enek ngeliatnya. Muka sok baik kelakuan minusssss

    1. jangan souzon kk. lagi bulan puasa.
      kk benci sangat ma t-ara, emang t-ara berbuat apa ma kk?
      maap yah kalo selama ini t-ara membuat hati kk tersingung

  4. Bingung sama t-ara kan baru comeback ngasih berita yg bagus gitu entah albumnya dpt apa. Lagunya dichart teratas brp mgu gitu kan enak. Ini knp beritanya begini semua -.- bikin bingung..

  5. yg pas di idol olympic, setelah hwayoung selesai adu pedang2an sama sunhwa, member t-ara kelihatan deket kok sm hwayoung.. rapiin rambut hwayoung gitu.. jd bingung sebenernya ini cuma sensasi dr CCM ato emg beneran dibully.. :S

    1. bisa aja itu fake kan, poker face gitu, apalagi hwayoung ikut lomba jadi seengganya para member ngasih semangat dong, masa diem aja ga peduli, keliatan jelas dong masalahnya.__.v #nobash

  6. makanya dong jangan asal pada ngejudge gitu, kasihan member yg lain tauk :'(
    mending nunggu yg resmi ajalah daripada uda marah marah gitu :'(

  7. iiish mungkin netizen korea aja tuh yg ngebesar2in masalah , belum tentu kan hwayoung di bully sesama member .
    liat aja nanti pengumuman apa yg bakal tejadi sama t-ara .

  8. Nahkan! Mungkin tweet-tweet itu hanya bercanda gitu tapi malah berakhir dengan salahpaham~ Ayolah ini biasa banget terjadi diantara teman .___. Gak usah dilebay2kan ahh

  9. sebagai citizen yang BERFIKIR SEHAT dan MANUSIAWI dan ADIL.. coba rasakan apa yang T-ara hwayoung dan member lain rasakan. jika rumor bullying tersebut benar faktanya, jangan GEGABAH BERFIKIR NEGATIF dengan yang mebully. EVERYTHING HAPPENS FOR A REASON. mereka ngebully pasti ada alasan. eunjung, jiyeon, hyomin boram juga pasti manusiawi lah..hwa mungkin tumbal dari CCM dan T-ara. terlalu diperbudak CCM. MAKA SEBAGAI NETIZEN YANG BERFIKIR SEHAT DAN MANUSIAWI, LEBIH BAIK MENERIMA YANG TERBAIK UNTUK HWA (WALAUPUN DIA HARUS KELUAR, TOH ITU LEBIH BAIK DARI PADA DIA TERTINDAS) DISISI LAIN, WALAU SEBAGAIMANA BURUKNYA MEMBER T-ARA, KITA GAK BERHAK IKUT CAMPUR URUSAN MRK. DUNIA ARTIS ITU KERAS. LEBIH BAIK DUKUNG MRK AGAR LEBIH BAIK DAN MERUBAH SIKAPNYA. BUKAN MALAH KITA IKUT MEMBULLY MEREKA DGN KATA-KATA. KALO KITA MENGECAM, BUKANNYA KITA GAK KALAH KEJAM? COBA PIKIR JANGAN DI SATU SISI. TAPI DUA SISI. GIMANA YG TERBAIK UNTUK KEDUA BELAH PIHAK. NETIZEN KOREA MEMANG BERLEBIHAN. note : untuk queens, please jangan jadi queens ABABIL (queens musiman) karna masalah ini, kalian langsung jadi antis? dimana kesetiaan kalian? LOYAL KALIAH TERLALU RENDAH UNTUK JADI FANS. bahkan kalian kalah dari fans seorang ariel peterpan. (ngerti maksud gue?) THINK HARD. #PEACE #LOVE T-ARA FIGHTING…

  10. atas gue >.<
    jujur, ini tuh kayak materi ceramahnya ustad jujun ya, cintailah ido kamu dengan sewajarnya. apabila perilaku mereka tak baik di tiru, tinggalin aja ~~

  11. ini pasti ada rekayasa.. masa cuma gara” gak bisa tampil trus t-ara nyindir.. udah gitu hwa dikeluarin.. ada yg aneh

  12. mereka cuman berakting d dpan kamera berlaga ngedukung hwayoung,,, belakangnya kaya iblis… saya kecewa dengan T-ARA. saya menyesal pernah menyukai T-ARA.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *