Junsu JYJ Menjadi Duta untuk Kota Goyang

by

Junsu JYJ telah ditunjuk sebagai duta besar kehormatan dari kota Goyang di provinsi Gyeonggi, di mana ia menghabiskan masa kecilnya .
Goyang menunjuk Kim Junsu sebagai duta besar kehormatan pada upacara yang berlangsung pada tanggal 31 Maret di Goyang City Hall.
Goyang telah dijuluki sebagai kota wisata internasional baru untuk membangun arena konser K- pop dan MICE complex untuk pariwisata hallyu pada tahun 2013 dan memiliki satu-satunya hotel bintang lima di provinsi Gyeonggi, MVL hotel Kintex.
62481002
Dengan menunjuk Kim Junsu, yang dikenal sebagai penyanyi dan aktor musikal, Goyang berharap untuk mengklaim dan mempromosikan sebagai kota K – pop dan budaya hallyu yang baru .
Kim Junsu juga lahir lahir di Goyang, di mana ia melewati SD, SMP dan SMA, dan sangat mencintai kota tersebut.
Walikota Choi Sung mengatakan, ” Sebagai kota dengan kondisi geografis afektif dan berbagai industri budaya, Goyang memiliki potensi tak terbatas untuk tumbuh sebagai kota internasional dan menunjuk Kim Junsu sebagai duta besar kehormatan dan akan lebih mempromosikan kota Goyang sebagai perwakilan kota hallyu . “
Kim Junsu juga mengatakan ” Sebagai duta besar kehormatan, aku akan melakukan yang terbaik untuk membuat orang di seluruh dunia tahu tentang kota Goyang . “
 
source: Mwave

Loading…

7 thoughts on “Junsu JYJ Menjadi Duta untuk Kota Goyang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *