Daftar Pemenang Seoul Music Awards ke-30

by

Seoul Music Awards ke-30 digelar di KSPO Dome pada 31 Januari, serta dipandu oleh Sooyoung SNSD, Kim Heechul Super Junior, dan Shin Dong Yup.

BTS membawa pulang piala Daesang (Grand Prize), serta Best Album Award, Best Song Award, K-Wave Award, WhosFandom Award, dan Bonsang (Main Award) dengan total enam penghargaan.

Di tahun 2020 lalu, Seoul Music Awards ke-29 membagi piala Daesang menjadi dua kategori, namun Seoul Music Awards ke-30 kembali ke format awal dengan memberikan satu piala Daesang dan memisahkan penghargaan Best Album dan Best Song. BTS meraih penghargaan Album Daesang dalam Seoul Music Awards ke-29 tahun lalu, sehingga menjadikan tahun ini sebagai tahun keempat berturut-turut bagi BTS membawa pulang piala Daesang dari Seoul Music Awards.

Berikut daftar lengkap pemenangnya!

Daesang (Grand Prize): BTS

Best Album Award: BTS

Best Song Award: BTS

Bonsang (Main Award): IZ*ONE, BTS, ATEEZ, TXT, TWICE, SEVENTEEN, Stray Kids, Kang Daniel, MONSTA X, NCT 127, NU’EST, Oh My Girl

Best Performance Award: (G)I-DLE, THE BOYZ

OST Award: Jo Jung Suk (“Aloha” from “Hospital Playlist”)

Trot Award: Im Young Woong

Ballad Award: Sandeul B1A4

R&B/Hip Hop Award: Jessi

Band Award: LEENALCHI

Discovery of the Year: ITZY

Popularity Award (Korea): Im Young Woong

K-Wave Award (outside of Korea): BTS

WhosFandom Award: BTS dan ARMY

Fan PD Artist Award: Kang Daniel

Rookie of the Year: TREASURE, aespa, ENHYPEN

Selamat untuk seluruh pemenang!

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *