Golden Child Ungkap Daftar Lagu untuk Album Perdana “Re-boot”

by

Golden Child mengungkap daftar lagu untuk album full perdana yang bertajuk “Re-boot”!

Selain lagu utama “Wannabe”, album ini juga berisi lagu solo dan juga unit yang dibawakan oleh para member.

Golden Child akan kembali dengan album terbaru pada 18 November mendatang. Mereka juga telah memberikan foto teaser individu untuk para member.

Sebelumnya mereka comeback di bulan Oktober 2018 dengan “Genie”, meskipun mereka juga merilis single “Spring Again” yang tidak dipromosikan di bulan Mei lalu.

Source: soompi

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *