Lee Jang Woo telah menyelesaikan perannya sebagai MC ‘Music Bank’
Setelah UEE mengundurkan diri dari acara minggu lalu, Lee Jang Woo juga memiliki episode terakhinya pada tanggal 5 April. Ia berpasangan dengan MC spesial Kang Min Kyung untuk minggu ini.
Setelah pasangan memperkenalkan INFINITE sebagai pemenang, Kang Min Kyung menyatakan bahwa ini akan menjadi penampilan akhir Lee Jang Woo di acara tersebut. Lee Jang Woo mengatakan, “Aku berterima kasih kepada PD, yang sedang bersamaku dari awal sampai akhir. aku juga berterima kasih kepada penulis dan anggota staf. aku juga ingin mengatakan sesuatu untuk UEE. Selama setahun, kami sangat cocok, tapi sayangnya dia meninggalkan lebih dahulu. UEE, aku minta maaf dan berterima kasih, dan kau bekerja keras denganku. “
Source :allkpop
indotrans: kidihae@koreanindo.net