‘Running Man’ Terlihat Syuting di Macau dengan Bintang Tamu Lee Dong Wook dan Han Hye Jin

by


20130203_rm_3

Beberapa hari yang lalu, dilaporkan bahwa para pemain dan kru dari ‘Running Man’ akan memulai Asia tur, dimana mereka mengunjungi Macau, Vietnam, dan Hong Kong.

Sepertinya mereka sudah mulai syuting episode di luar negeri, Karena beberapa foto yang dirilis memperlihatkan mereka sedang berada di Macau!

Kedua tamu, Lee Dong Wook dan Han Hye Jin, adalah MC Variety untuk SBS ‘Strong Heart’ dan ‘Healing Camp’

Setelah Macau, diharapkan para pemain dan kru akan mengunjungi Vietnam dan Hong Kong.

20130203_rm_1

20130203_rm_2
Source : allkpop
indotrans : kidihae@koreanindo.net

Loading…

0 thoughts on “‘Running Man’ Terlihat Syuting di Macau dengan Bintang Tamu Lee Dong Wook dan Han Hye Jin

  1. indonesia doong…. indonesia~~
    RM khan belum pernah syuting di cuaca puanass nan maceett seperti jakarta (hehee) atoo kota kuno tapi romantis kayak jogjakartaa~~ 😀

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *