NMIXX Luncurkan Video Musik ‘KNOW ABOUT ME’

by

NMIXX baru saja meluncurkan mini album keempat mereka yang bertajuk “Fe3O4: FORWARD” pada hari ini Senin, 17 Maret 2025.

Lewat album tersebut, NMIXX menghadirkan total enam buah lagu termasuk lagu utama “KNOW ABOUT ME”.

“KNOW ABOUT ME” adalah lagu dengan energi yang kuat diiringi ketukan hip hop yang santai dan modern. Liriknya mengungkapkan emosi yang semakin dalam saat memulai petualangan bersama di dunia yang tidak dikenal.

Saksikan video musiknya di bawah ini!

 

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *