Lee Min Ho dan Yoona Saling Jatuh Cinta di Drama Web "Summer Love"

by

summer-love
Lee Min Ho dan Yoona akan menunjukkan kedekatan mereka dalam drama web “Summer Love”. Merek kosmetik Innisfree akan mengungkapkan sebuah drama web berjudul “Summer Love” pada tanggal 8 Mei.
Drama web ini bercerita tentang Yoona dan Minho yang merupakan teman lama. Terdiri dari dua episode, drama web ini akan menggambarkan kisah cinta manis dan menghubungkan ke produk terbaru “Long Way Cushion.”
Episode satu menunjukkan bagaimana pasangan ini “berbicara” dan menghabiskan saat-saat manis bersama-sama sambil menyoroti bagaimana “Summer Cushion” membantu pori-pori tertutup. Dalam episode dua, efek tahan lama dari produk akan menghubungkan  bagaimana pasangan ini ingin menghabiskan waktu mereka bersama-sama.
Sementara itu, teaser untuk drama web telah dirilis pada tanggal 1 Mei, menunjukkan klip bagaimana Yoona dan Minho tampak manis.
Episode satu telah disiarkan 8 Mei hari ini, dan episode 2 disiarkan pada 13 Mei.
[youtube=https://youtu.be/Ofb2z9bXGRA]
source:soompi

Loading…

24 thoughts on “Lee Min Ho dan Yoona Saling Jatuh Cinta di Drama Web "Summer Love"

  1. yaelah makin ganteng aja lee minho, yoona makin cantik mentang mentang udah punya pacar wkwkwk

  2. suzy seunggi main drama bareng ini minho sama yoona main webdrama barenb wkwkwk kalo double date enak kali yah mereka udah pada kenal gitu hahahah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *