B2ST Lee Gi Kwang menunjuk kurangnya Heo Ga Yoon 4Minute dalam hal selera mode.
Selama siaran 12 September dari On Style’s Style Log, Lee Gi Kwang, Heo Ga Yoon dan Do Sang Woo, yang menjadi partner baru, berpartisipasi dalam berbagai kegiatan untuk mengetahui lebih banyak tentang gaya fashion masing-masing.
Setelah mendengar tim produksi mengarahkan mereka untuk ‘memilih pakaian yang menurutmu akan terlihat baik pada satu sama lain’, Gi Kwang berkata pada Ga Yoon, “kau memiliki wajah yang manis tapi kenapa tidak berpakaian yang manis? “
Kemudian Gi Kwang mulai memilih-milih pakaian feminin untuk dipakai oleh Ga Yoon, yang kemudian ditolak Ga Yoon dan berujung pada adu argumen.
PD Moon Shin Ae mengatakan, “Chemistry antara Lee Gi Kwang dan Heo Ga Yoon, yang sudah saling mengenal dengan baik, di atas kolaborasi mereka dengan Do Sang Woo akan menambah humor untuk program ini.”
Source: mwave
Indo trans by: tiarakim@koreanindo.net
PLEASE TAKE OUT WITH FULL CREDITS!!!
Reblogged this on DemamKpop.
tapi gw suka style gayoon di capture di atas.. gaya gw banget..
Kocaknya uri gikwang^^
gikwang kalo gini keliatan mirip taeyang *salahfokus* ><