Kim Soo Hyun Jadi Narator Acara Dokumenter MBC

by

kim-soo-hyunKim Soo Hyun akan meminjamkan suara manisnya untuk sebuah acara dokumenter, “MBC Docu Special – Director Bong Joon-ho”.

“Karena aku adalah penggemar Bong Joon Ho dan film karyanya, ini merupakan kehormatan bagiku untuk bergabung sebagai narator.” kata aktor berusia 25 tahun ini tentang pekerjaan pertamanya jadi narator selama 6 tahun karirnya.

Program ini membahas soal film, kesukaan dan pandangan sutradara Bong Joon Ho yang menerima sorotan dengan kesuksesan film “Snowpiercer” di box office Korea.

 

shared by tenasia.co.kr

indotrans infinitize@koreanindo.net

please take out with full credit

Loading…

2 thoughts on “Kim Soo Hyun Jadi Narator Acara Dokumenter MBC

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *