Hello Venus Merayakan Ulang Tahun Pertama!

by

20130428_hello_venus-600x600

Grup rookie, Hello Venus baru-baru ini merayakan ulang tahun pertama mereka sejak debut, dan penggemar hadir untuk merayakannya tepat bersama dengan mereka!

“Daebak ~! ♥ ♥ slogan perayaan hari ulang tahun pertama kami tiba hari ini,” diposting  di Twitter resmi mereka. “Kami mengambil foto satu sama lain tapi mereka terlalu kuat, jadi inilah foto yang lebih tenang  ~ ^ ^ 3”

Foto itu menunjukkan member Venus Hello berkerumun di sekitar poster fan-made ​untuk ​merayakan peringatan satu tahun debut Hello Venus.

Sudah satu tahun sejak rilis album pertama mereka dengan “Venus”, dan mereka sedang mempersiapkan untuk comeback yang akan datang dengan “Do You Want Some Tea?“.

“Terima kasih untuk membuat ulang tahun pertama kami begitu berarti,” mereka menyimpulkan.

 

 

Source: allkpop

indotrans :kidihae@koreanindo.net

Loading…

3 thoughts on “Hello Venus Merayakan Ulang Tahun Pertama!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *