Park Ji Yoon Membandingkan SM, YG, and JYP Entertainment Menjadi Berbagai Tipe Sekolah

by

20130326_MensStuff

Selama syuting terbaru untuk ‘Ssul Jeon‘, topik, ‘Jika anak mu menjadi seorang selebriti?’, membuat MC melakukan analisis terhadap agensi hiburan ‘Big Three’ di Korea, SM-YG-JYP.

MC melakukan diskusi rinci mengenai CEO, artis, dan sistem pelatihan ketiga agensi tersebut. Pembawa berita Park Ji Yoon membandingkan agensi menjadi berbagai tipe sekolah dengan berbagi, “SM adalah akademi pelatihan yang menyeluruh (seperti sekolah militer), YG adalah sekolah alternatif yang bisa menekankan warna individu tiap murid, dan JYP adalah home-schooling yang diajarkan dengan cara J.Y. Park.”

Huh Ji Woong juga membandingkan pendiri dari tiap label dengan pemilik restoran tteokbokki (kue beras pedas) dan menyatakan, “Lee Soo Man adalah nenek dari toko tteokbokki tradisional, Yang Hyun Suk menjalankan franchise yang mendapat popularitas dengan menu baru-nya, dan J.Y. Park adalah pemilik toko tteokbokki yang memberi setengah udara, setengah tteok [kue beras].”

Episode ini akan tayang 28 Maret di jTBC!

source: allkpop
Indotrans by geevy@koreanindo.net
PLEASE TAKE OUT WITH FULL CREDITS!!

Loading…

0 thoughts on “Park Ji Yoon Membandingkan SM, YG, and JYP Entertainment Menjadi Berbagai Tipe Sekolah

  1. YG : sekolah alternatif yang bisa menekankan warna individu tiap murid, kurang ngeh, sekolah alternatif???? tapi mang tiap artisnya punya warna sendiri

    Yang Hyun Suk : menjalankan franchise yang mendapat popularitas dengan menu baru-nya, setuju juga! menu-menu baru yang berani tampil beda, secara yang punya nya juga nyentrik, he….
    YG Fighting!
    Big 3 mang yah dah punya kepercayaan tersendiri dari masyarakat Korea, beruntungnya yang masuk Big 3, tapi aku mau usul jadi Big 5 aja deh sama Cube plus FNC, he…

    1. setuju.. Cube gak bisa diremihn.. hehehe

      FNC juga tapi aliran musik FNC masih terkesan indie jadi susah diterima di korea.. dan cenderung diterima di jepang.. 😀

      1. ini kan cuma usul jd subjektif bgt, he….ia musik FNC cenderung indie tapi klw lihat gimana salesnya buat fisikal lihat deh Sistar, K.Will, Boyfriend masih lebih bagus CNBLUE, FT island, tapi yah klw itu kenyataannya gak apa2, soalnya salut bgt sama Juniel, CNBLUE, FT Island mereka bisa pada bikin lagu sendiri, ada sosok musisinya, sorry cuma usul pribadi gk usah dimasukan kehati

      2. kalau soal kualitas musisi FNS emag bgus,tp yg masuk Big ini bukan cm dari musisi yg bs bwt lagu sendiri,tp keuangan juga kayaknya.^^

  2. “SM adalah akademi pelatihan yang menyeluruh (seperti sekolah militer), YG adalah sekolah alternatif yang bisa menekankan warna individu tiap murid, dan JYP adalah home-schooling yang diajarkan dengan cara J.Y. Park.”

    that’s why i love YGFam <3

  3. ERTEH buat park Ji yoon
    YG adalah sekolah alternatif yang bisa nonjolin warna masing-masing individu…dan
    sebuah franchise yang mendapat popularitas dengan menu baru-nya
    Intinya YG dikenal pencetak tren ketimbang mengikuti tren…
    tsahhh mas penilaiannya..angkat 4 jempol (sama jempol kaki maksudnya..LoL)

  4. SM seperti sekolah militer??hahaha…perumpaan yg pas sepertinya
    dan apa itu??Soo Man ahjussi adalah nenek dri toko tteokbokki tradisional??
    dgn kata lain Soo Man ahjussi adalah legenda dunia entertain,scara dy yg paling lama didunia itu,iya kan??

  5. aku tetap milih JYP…
    sprt home schooling? berarti jyp mendidik sesuai kebutuhan artisnya masing2 tanpa memaksa image yg gak sesuai dengan mereka & lebih dekat dan lebih mengerti…
    hidup jyp!!!

  6. dulu waktu sekitar tahun 2008-2009 DPS yg jadi tempat bernaungnnya kara & SS501 msih jadi perusahaan yg besar di korea sana. tapi sejak SS501 keluar & kara kena skandal bubar status dia jadi turun

    1. Ah yeah chingu, menurutku 3big agencies ini sedang berada di puncak-puncaknya dalam 5tahun terakhir (wishfully, stay longer). Kalo merunut beberapa tahun mundur jelas ada nama agensi lain chingu, seperti DSP Media. Tapi yaaa mudah-mudahan, seluruh agensi korea ini menghasilkan karya-karya terbaiknya setiap waktu hihi

  7. “YG adalah sekolah
    alternatif yang bisa menekankan warna
    individu tiap murid”

    dari semua agency paling suka caraYG. membuat artis2nya bersinar dg cara masing2 ,sesuai bakat masing2 individu.agency tidak memaksa artis2nya sesuai kemauan perusahaan.

    berharap suatu saat cn-blue masuk YG.hehe *pizz

  8. “J.Y. Park adalah pemilik toko tteokbokki yang memberi setengah udara, setengah tteok [kue beras].” LOL, inget komentar2 yg dia kasih ke setiap peserta K-pop star selalu kayak gitu, sampe pernah diledekin Haha di RM. “setengah suara, setengah suara…”

  9. kalo boleh ngasih pendapat nih, kalo di indonesia
    sm itu kayak sekolah kedinasan; yang lumayan strict, tapi prestis
    yg kayak sekolah kejuruan; yg lebih memprioritaskan pengembangan skill
    jyp kayak tempat bimbel; yang biasanya proses belajar mengajarnya menyenangkan
    mereka punya style sendiri2

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *