Dara 2NE1 menjadi wajah baru untuk merek kosmetik ‘Clio’.

by

 

20130117_dara_clio-600x450Dara 2NE1 telah menjadi wajah baru untuk merek kosmetik ‘Clio’.

Kontraknya dengan Etude House baru-baru ini berakhir dimana Sulli bersama Krystal f (x) telah menggantikan tempatnya. Sementara penggemar merasa kecewa karena mereka tidak akan bisa melihat Dara tampil untuk make-up lucu, tampaknya mereka masih tetap bisa melihat Dara di kosmetik ‘Clio’ .

Merek kosmetik, secara aktif mencari model untuk menjadi wajah baru mereka, karena kontrak Clio dengan Lee Hyori telah berakhir tahun lalu dan ia memilih untuk tidak memperpanjang kontraknya.

Clio memiliki citra yang lebih dewasa dari Etude House, dan foto yang ditunjukkan tampaknya menekankan fakta tersebut. Uraian juga mengatakan, “ia melepas citra yang cerah untuk pemotretan feminin yang lebih dewasa”.

 

 

Source : allkpop

indotrans : kidihae@koreanindo.net

Loading…

9 thoughts on “Dara 2NE1 menjadi wajah baru untuk merek kosmetik ‘Clio’.

  1. kalo dasarnya emang ud cantik pakai make up apa aj jg ttep cantik.. sedih gabisa liat wajah dara yg cantik di etude ;( pdhal tiap pulang kerja lewat mall slalu liat dara di etude eh skrg ga ad 🙁

  2. sedih juga ya.. 🙁
    ga gabung di Etude lagi..padahal iklannya lucu-lucu plus gokil gitu, palagi yang bareng Shinee..
    asli koplak…=))
    OST. Skin Malgeum Shinee juga nangkring dilist mp3 aku sampe skarang , kalo nyanyiin sambil praktekin tarian Dara sewaktu nyuci wajah.. di CF Etude Skin Malgeum …LoL =))

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *