Sepertinya Teen Top tengah dalam suasana hati yang menyenangkan, masing-masing member mengunggah foto kaki mereka yang sedang memakai kaus kaki unik.
Pada tanggal 5 September, Ricky memperbarui akun me2day Teen Top dengan mengatakan “Ini adalah gaya kaos kaki Teen Top. Berikut adalah pertanyaan bintang lima! Kaki siapakah ini ? (@ Puzzling – @) Jawaban akan terungkap …. kapan? Besok ~ Dimana? melalui fan page resmi kami ~ “
Foto tersebut menunjukkan enam pasang kaki, dan masing-masing berbeda. Penggemar telah berpartisipasi untuk menebak foto tersebut, tetapi hasilnya tidak akan keluar sampai 6 September.
Source : Enewsworld
indotrans : kidihae@koreanindo.net
kaos kakinya lucu lucu ^^
kalo yang abu abu kayaknya kakinya CAP deh *cuma tebak
lucu lucu kaos kakinya :3 .
mau share dikit. cobain deh —> http://incomepart.com/ref.php?page=act/ref&invcod=158171 sekali klik dapet 1$ lumyan buat nambahin uang jajan atau ngumpulin buat beli tiket konser . maap nganggu
astaga yg itu angry bird, he3.pink pula, siapa dy??
penasarn ma yg ricky m L.Joe
YANG ANGRY BIRD KAYANYA NIEL!!! :’3
Kayaknya iya deh, wkwkwk
Angri bird Pink Wkwkwkwkwk . . .yang n0rmal ataz poj0k kiri . .it CAP kali ea . . Terus Di Kiri bwah niel .yg pink L joe Tengah kiri Chunji . .#cuman Main tebak
abu-abu itu CAP, yang Angry bird itu my lovely oppa Lee Chan Hee aka Chunji ^^ *diakan pink maniak* yang putih kayaknya punya ricky
Jawaban.a udah ada ^^
1.L.Joe
2.Changjo
3.C.A.P
4.chunji
5.Ricky
6.Niel
udah guw duga, ricky sama niel pasti pake kaos kaki yg gambar kartun th ^^.