SM☆SH akan rilis single Jepang ke-5 “STEP” di bulan November

by

Setelah merilis single keempat yang berjudul  “Bounce★up” di awal Agustus, juga album penuh pertama “AIR SM☆SH 1” beberapa minggu kemudian, grup SM☆SH mengungkapkan bahwa mereka akan merilis single Jepang kelima berjudul “STEP” pada tanggal 2 November.

Single ini akan memasukkan lagu “STEP” dan sisi B “Aitakute.” Single ini rilis dalam 3 tipe. Tipe A termasuk video klip dan proses pembuatannya, tipe B berisi 16 halaman buklet dan tipe C dengan kartu koleksi.

Seperti yang dirilis sebelumnya, semua versi akan dilampirkan tiket khusus yang bisa ditukar dengan kegiatan atau acara khusus seperti foto bareng atau jabat tangan. Tipe C tidak akan mengandung lagu andalan versi instrumental.
Source: Smash JP

shared by koreaboo

Loading…

0 thoughts on “SM☆SH akan rilis single Jepang ke-5 “STEP” di bulan November

      1. iyah bener, smash korea kan duluan ^^ malah fans bb indo ini juga sampe SALAH FANPAGE d fb. mereka malah ngelike fanpage SMASH band rock dan SMASH Korea XD malu nya, mereka nanya “ko foto nya bule sih??” “ko fotonya bkn ka _, ka_, dll” XD

Leave a Reply to lol Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *