f(x) Amber bergabung lagi untuk album mendatang

by

f(x) Amber mulai persiapan untuk comeback-nya bersama dengan group!

Seorang wakil siaran mengingatkan penggemar tentang comeback-nya melalui Twitter dengan menulis, “Kalian bertanya kepadaku tentang comeback f(x) Amber kemarin, kan? Dia telah kembali, dan akan bergabung di album f(x), dijadwalkan akan rilis di bulan Februari. Kau akan melihat kegiatan resminya bulan depan!”

Amber telah pergi ke Amerika Serikat selama enam bulan karena cidera pada pergelangan, yang membuat penggemar berspekulasi apakah dia sudah keluar dari group. Untungnya, dia ada di konser pertama SHINee, yang berhasil meluruskan rumor itu.

Kondisnya dilaporkan jauh lebih baik, cukup baginya untuk bergabung lagi dengan group melakukan promosi album berikutnya.

Source + Photos: Newsen via Daum, Daily Sports via Naver
Cre: Allkpop

Loading…

6 thoughts on “f(x) Amber bergabung lagi untuk album mendatang

  1. akhirnya ada juga berita ttg amber… fiuh… ternyata berobat… BILANG” KEK SM!! bikin gw penasaran berat aje.. ahhaha… syukur deh dia gak keluar.. klo keluar.. nangis gue…

    setidaknya gw bisa mendapat kebahagiaan ditengah kesedihan gw atas adam couple..TT_TT

  2. ohhh i am soooo happy
    i want to know about her style? again the same or she changes
    i don’t want to see her in girlish style
    be the same don’t change please
    i love her rapping
    i listen every day to her rapping
    i can say thousand times
    amtoria forever
    amber and victoria
    my ideal person is amber
    love love love

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *