Sidus HQ selaku agensi Kim Woo Bin mengkonfirmasi bahwa Kim Woo Bin menolak tawaran untuk bermain di drama baru MBC. “Setelah diskusi dengan staf drama ‘Warm and Cozy’, Kim Woo Bin memutuskan untuk tidak tampil di drama tersebut.”
Staf menyatakan,”Jadwal yang sudah ada dan jadwal syuting drama berbenturan, jadi ia tidak bisa mempersiapkan diri untuk drama. Sangat disayangkan namun ia memutuskan untuk tidak tampil di drama tersebut.”
Drama ‘Warm and Cozy’ akan disutradarai oleh PD Park Hong Gyun dan ditulis oleh Hong Jung Eun dan Hong Mi Ran (Hong Sisters), tim yang menciptakan drama MBC ‘The Greatest Love’ pada tahun 2011. Drama ini akan tayang setamatnya ‘Angry Mom’ di bulan Mei.
shared from mwave
Reblogged this on DemamKpop.
Yaahh sayang banget.. Padahal kalo writer nya Hong sisters drama nya keren2 semua loh bang
Reblogged this on Cassielfopeia.
gagal deh liat dia main drama.hong sister gagal jg pasangan ama soranya
Woobin lagi sibuk2nya. sayang banget. padahal pasti keren deh
yaaah sayang banget padahal kepingin banget liat dia jadi lead cast di suatu drama