BLACKPINK kembali membagikan poster teaser Lisa untuk album full perdana!
Sebelumnya mereka telah memberikan teaser pertama. Berbeda dari penampilan sebelumnya, kali ini Lisa berpose dengan gaya rambut yang terurai.
Sementara itu, “THE ALBUM” akan tersedia dalam empat versi bersama dengan LP edisi terbatas.
Setelah rilis secara digital pada 2 Oktober, album fisik akan dirilis pada 6 Oktober.