Woollim Umumkan “W Project” Terbaru Akan Segera Hadir

by

Woollim Entertainment telah mengumumkan bahwa “W Project” terbaru akan segera hadir.

Pada 14 Agustus, agensi mengumumkan bahwa mereka akan meluncurkan “W Project 4”.

Di masa lalu, “W Project” telah memberikan kesempatan bagi trainee Woollim untuk memamerkan keterampilan mereka dalam bernyanyi, rap, dan menari.

Single pertama “W Project” adalah “There Is No One Like You” yang dirilis pada Januari 2017. Lagu ini dinyanyikan oleh anggota Golden Child Joochan dan Woollim Girls’ Soyoon. Singe kedua “Drought” dinyanyikan oleh anggota Golden Child Jangjun dan TAG (Youngtaek) dan dirilis pada Februari 2017. Selanjutnya, “W Project 3” lebih fokus pada dance yang menampilkan, anggota Golden Child Daeyeol dan Donghyun, serta mantan anggota Jaeseok.

Siapa yang kalian harapkan untuk tampil di “W Project 4”?

 

source : soompi

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *