Yunho TVXQ Pergi Ke Gwangju untuk Bertemu Wanita di Acara ‘I Live Alone’

by

Yunho TVXQ Pergi Ke Gwangju untuk Bertemu Wanita di Acara 'I Live Alone'

Yunho TVXQ pergi ke Gwangju untuk melihat seorang wanita dalam acara ‘I Live Alone’.

MBC ‘I Live Alone’ mengikuti Yunho ketika dirinya berubah menjadi pria biasa bukan seorang selebriti dan berkunjung ke kampung halamannya.

Saat mengunjungi kampung halamannya di Gwangju, Yunho berkata, “Aku datang untuk mengunjungi orang yang paling berharga dalam hidupku.”

Yunho juga terlihat dengan hadiah di kedua tangannya saat dia bertemu wanita misterius tersebut dan menyatakan, “Penampilanmu secara pribadi terlihat luar biasa. Aku pikir kau adalah malaikat.”

Siapakah wanita tersebut? Cari tahu jawabannya di episode terbaru dariĀ ‘I Live Alone’ pada 7 September.

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *