Girl grup terbaru Cube Entertainment, (G)I-DLE merilis highlight medley untuk album mini debut.
Album mini perdana bertajuk “I Am” berisi total enam buah lagu dengan lagu utama berjudul “Latata”.
(G)I-DLE akan debut pada 2 Mei pukul 6 sore KST mendatang.
Source: soompi
Indotrans: anisrina