Minah Girls Day Bilang Bahwa Kakaknya adalah Pembuka Jalan Bagi Dirinya di Dunia Musik

by

89612002
Kakak Minah Girls Day, Bang Hyuna telah mendapatkan sorotan. Minah membahas tentang kakaknya Bang Hyuna ketika episode 19 Maret dari SBS “Power FM Cultwo Show”.
Kakak Minah, Bang Hyuna sebelumnya tampil di SBS ‘Strong Heart, dan mendapat julukan’ Kembaran Minah ‘dengan memiliki penampilan yang mirip dengan Minah. Baik Minah dankakaknya dikenal sebagai penggemar Yunho TVXQ.
Selama Cultwo Show, Minah mengatakan, “Kakakku mulai aktif dimusik sebelum diriku, membuka jalan, tapi aku debut terlebih dahulu. Kakakku sedang mengerjakan musik yang dia ingin lakukan. “
Ketika Cultwo berkomentar, “Minah lebih cantik dari kakaknya” Minah dengan bercanda berkata, “Lihat? Kau dengar itu? “
Sementara itu, Minah baru-baru ini merilis album solo ‘ I Am a Woman Too’
 
source: Mwave.

Loading…

2 thoughts on “Minah Girls Day Bilang Bahwa Kakaknya adalah Pembuka Jalan Bagi Dirinya di Dunia Musik

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *