Grup yang tengah aktif mempromosikan album terbaru mereka, INFINITE kini dikabarkan akan tampil sebagai perwakilan artis Korea pada acara “K-pop Day” di Jepang tanggal 14 April, minggu depan.
Hal ini diungkapkan sendiri oleh Woollim Entertainment selaku agensi yang menaungi INFINITE bahwa grupnya akan tampil di Fukuoka Dome, markas tim baseball Jepang Fukuoka SoftBank Hawks dalam membawakan lagu-lagu mereka selama acara pembukaan pertandingan baseball sebagai perwakilan idol K-pop.
Source: Allkpop
Shared by Heera@KOREANINDO.NET
DAEBAK INFINITE tambah sukses aja nih , aku makin bangga menjadi INSPIRIT …INFINITE JJANG !!!