TOP Big Bang : “Dapatkah Anda Melihat Monster Dalam Diriku?”

by

20121201_1354342350_22840900_1TOP Big Bang menggetarkan panggung MAMA 2012 dengan penampilannya.

Pada Mnet Asian Music Awards 2012 yang disiarkan secara langsung pada tanggal 30 November di Hong Kong Convention & Exhibition Center, Big Bang memberikan penampilan yang mewah dengan tema, “Monster In Me”.

Hari ini, TOP mengejutkan penonton dengan memperlihatkan karismanya ketika memakai lensa dengan warna yang unik di matanya. Suaranya yang rendah dan tatapan matanya yang seksi spontan langsung mendebarkan banyak hati banyak wanita.

Netizen yang menyaksikan aksi TOP ini berkomentar, “Mataku bangga melihatmu”, “Hatiku berdebar ketika TOP mulai muncul di layar”, “Big Bang sangat sempurna!”, dan “TOP sangat seksi”.

Big Bang dalam ajang tersebut menerima dua penghargaan yaitu Best Male Group dan Artist of the Year tahun ini.

 

Credit:ย  TV Report
Source: Korea.com
Indotrans by: zeeyzaa@koreanindo

Loading…

19 thoughts on “TOP Big Bang : “Dapatkah Anda Melihat Monster Dalam Diriku?”

  1. tiga thorr… +GUARDIAN ANGEL WORLDWIDE PERFORMA.

    Katanya Sih Tatapan Tiopi dapat menyebabkan hamil berkepanjangan.,,, *jadi waspadalah jika tidak ingin hamil.. jangan menatap matanya* :/

    1. huakakakaka~~~ ono-ono ae waikiwaini iki???
      koq iso hamil berkepanjangan loh????? huakakakaka~~ :D, paleng wes berdarah pisan otak e.

      meskipun kau monster bang, kau tetep TOP!!!! ๐Ÿ˜€

    2. kkkk““

      ya begitulahh tiopii tatapannya berbahaya….gak kebayang aja klo tatapannya bisa bikin cewe yang natap dia beneran hamil ada berapa anak2 di dunia yang akan seperti dia *BINGU* hahahhaa

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *