
Heize kembali dengan musik baru!
Pada 31 Desember pukul 6 sore KST, Heize merilis single digital berjudul “Even if” dan video musiknya yang dibintangi oleh Ji Chang Wook.
“Even if” adalah sebuah lagu R&B soul yang menyampaikan janji tulus untuk mencintai seseorang dengan teguh, bahkan ketika dunia berubah atau hancur berantakan. Heize secara pribadi berpartisipasi dalam menulis dan menyusun lagu ini.
Saksikan video musiknya berikut ini:

