Resmi Comeback, Kang Daniel Rilis Video Musik ‘Episode’

by

Kang Daniel telah resmi melakukan comeback!

Pada tanggal 16 Juni KST, Kang Daniel merilis mini album terbarunya “Glow to Haze”. Album ini berisi total lima buah lagu, dengan lagu utama “Episode.”

“Episode” adalah lagu yang menampilkan irama Latin dan suara R&B indah yang berpadu dengan sempurna. Bassline 808 yang kuat menambah kekayaan pada lagu tersebut, memungkinkan vokal Kang Daniel yang halus untuk memandu aliran lagu dengan mudah.

Lihat video musiknya di bawah ini!

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *