BTOB Luncurkan Video Musik ‘LOVE TODAY’

by

BTOB telah menyapa para penggemar dengan karya musik terbaru.

Pada tanggal 5 Maret, BTOB merilis album baru mereka, “BTODAY”. Album tersebut berisi total enam lagu dengan lagu utama berjudul “LOVE TODAY”.

“LOVE TODAY” merupakan lagu pop yang terinspirasi dari alunan musik band rock modern, dengan iringan gitar akustik yang dilengkapi vokal menenangkan dari para anggota.

Saksikan video musiknya di bawah ini!

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *