BOYNEXTDOOR membagikan cuplikan lagu di album mini “19.99”!
Pada 4 September, BOYNEXTDOOR merilis sebuah spoiler film yang berisi cuplikan lagu-lagu di album mini ketiga, “19.99”.
BOYNEXTDOOR sebelumnya juga telah membagikan video musik pra-rilis “Dangerous” yang akan mereka promosikan mulai pekan ini dimulai dengan Mnet “M Countdown” pada 5 September.
“19.99” akan dirilis pada 9 September pukul 6 sore KST. Dengarkan dahulu bocoran albumnya berikut ini!