Kwon Eun Bi tengah bersiap untuk melakukan comeback.
Pada tanggal 3 Juni, Kwon Eun Bi merilis trailer comeback untuk single album kedua yang berjudul “SABOTAGE.”
“SABOTAGE” dijadwalkan rilis pada 18 Juni pukul 6 sore KST. Sambil menunggu, saksikan trailer lengkapnya di bawah ini!