TEMPEST Bagikan Foto Konsep Pertama untuk Mini Album “TEMPEST Voyage”

by

TEMPEST telah membagikan foto konsep pertama untuk mini album mendatang mereka yang berjudul “TEMPEST Voyage”.

Melalui foto-foto yang terungkap, kalian bisa melihat penampilan para anggota dalam formasi full group dan juga pesona masing-masing individu.

Sementara itu, TEMPEST akan melakukan comeback dengan album baru pada tanggal 11 Maret mendatang.

 

 

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *