Lagu milik Jungkook BTS menjadi salah satu lagu yang paling banyak didengarkan tahun ini di Spotify!
Pada 29 November waktu setempat, Spotify meluncurkan laporan Wrapped akhir tahun 2023, yang merangkup statistik streaming globalnya sepanjang tahun up.
Single debut solo Jungkook, “Seven” (featuring Latto) masuk dalam daftar lagu yang paling banyak didengarkan lewat streaming tepatnya di No. 4. Catatan ini terbilang luar biasa karena “Seven” dirilis pada paruh kedua tahun 2023 (pertengahan bulan Juli).
Tiga lagu teratas yang paling banyak didengarkan di tahun 2023 menurut Spotify adalah lagu milik Miley Cyrus, “Flowers”, SZA “Kill Bill”, dan Harry Styles “As It Was”.
Berikut ini 10 lagu teratas yang paling banyak didengarkan di Spotify!