ASTRO Ungkap Cuplikan untuk Video Musik ‘U&Iverse’

by

ASTRO telah merilis cuplikan untuk video musik “U&Iverse”.

“U&Iverse” adalah rilisan terbaru dari Universe Music. Lagu ini menceritakan tentang menginginkan hubungan yang lebih dekat dengan seseorang yang spesial dalam hidup kalian.

Dalam preview MV, anggota ASTRO menyentuh langit dan bertatap muka dengan planet-planet yang menakjubkan. Saksikan video lengkapnya di bawah ini dan nantikan peluncuran video musiknya pada 26 Juli.

source : allkpop

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *