YOUNITE Tampil Berseragam di Foto Konsep Terbaru untuk “1 Of 9”

by

Boy group baru Brand New Music, YOUNITE membagikan foto konsep grup terbaru jelang debut dengan “1 of 9”!

Sebelumnya mereka telah merilis teaser individu Dey, Eunho, Steve, dan Woono, serta Eunsang, Kyungmun, Hyungseok, Hyunseung, dan Sion.

Sebelumnya mereka telah mengungkap single pra-rilis EVERYBODY”.

YOUNITE adalah grup dengan sembilan orang member, antara lain mantan anggota X1, Lee Eun Sang, serta mantan trainee JYP Entertainment dan kontestan “LOUD”, Lim Kyeong Mun. Grup ini bersiap untuk resmi debut dengan album mini “YOUNI-BIRTH” pada 20 April.

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *