KINGDOM Rilis Video Musik Lagu Terbaru “Ascension”

by

KINGDOM kembali dengan musik baru!

Pada 31 Maret pukul 6 sore KST, KINGDOM merilis album baru bertajuk “History of Kingdom : PartIV. Dann” bersama video musik untuk lagu utama “Ascension”.

Album baru ini fokus kepada “kerajaan transformasi” dengan menyoroti perubahan emosi yang jujur ​​dari karakter utama album ini Dann sambil mengelaborasi dunia yang diciptakan oleh KINGDOM.

Saksikan video musiknya berikut ini:

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *