Suho EXO membagikan mood sampler kedua dan foto teaser terbaru jelang comeback solo dengan “Grey Suit”!
Saksikan videonya dan juga foto konsep Colorful berikut ini:
Sebelumnya ia telah mengungkap foto konsep Grey dan Time.
Album dan video musik untuk lagu utama berjudul sama dijadwalkan rilis pada 4 April.
Ini akan menandai comeback solo pertamanya sejak debut solo dengan “Self-Portrait” dua tahun yang lalu.