EVERGLOW Mimpikan Dunia yang Damai dalam Video Musik “Promise” untuk Kampanye UNICEF

by

EVERGLOW bertransformasi menjadi lebih lembut dalam single terbaru, “Promise”, sebuah lagu untuk kampanye UNICEF!

“Promise” merupakan sebuah lagu yang berisi harapan anak-anak yang menginginkan dunia baru yang dipenuhi dengan kedamaian. Sejalan dengan pesan dalam lagu ini, koreografinya juga menyertakan ekspresi janji menggunakan bahasa isyarat. Energi yang ceria dari lagu ini tak hanya membawa senyum kepada wajah pendengar, namun juga membuat mereka kembali memikirkan tentang perubahan yang bisa dibuat demi menciptakan dunia yang lebih baik bagi anak-anak.

Saksikan video musiknya berikut ini!

 

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *