BTS Konfirmasi Comeback Dengan Single Digital Terbaru

by

BTS telah merilis teaser terbaru.

Pada 27 April, Big Hit Music membagikan trailer logo untuk “Butter,” yang akan dirilis pada 21 Mei pukul 13.00 KST.

Menurut pernyataan di Weverse, “Butter” adalah single digital yang “penuh dengan pesona BTS yang tak ada bandingannya.” Versi fisik dari single tersebut akan dirilis di Korea dan di seluruh dunia pada musim panas mendatang.

Nantikan perilisan single baru BTS!

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *