ONF membagikan sebuah “track map guide” untuk album repackage “City of ONF”!
Album ini berisi total 14 lagu, termasuk 11 lagu dari album “ONF:MY NAME”.
Album ini dijadwalkan rilis pada 28 April mendatang.
Bulan lalu, ONF merilis album full perdana bertajuk “ONF:MY NAME” dan lagu utama “Beautiful Beautiful” yang berhasil memberikan kemenangan pertama di program musik.