Wonho Umumkan Comeback dengan “Love Synonym #2: Right for Us”

by

Wonho bersiap kembali di bulan ini!

Ia mengumumkan akan kembali dengan bagian kedua album mini pertama, “Love Synonym #2: Right for Us” pada 26 Februari.

Wonho sebelumnya debut solo di bulan September dengan “Love Synonym #1 : Right for Me” dan lagu utama “Open Mind”.

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *