Sempat Tertunda, Chungha Bagikan Jadwal Perilisan untuk Single dan Album Terbaru

by

Chungha mengumumkan tanggal baru untuk perilisan single “X” dan album full “Querencia”!

Perilisan keduanya sempat tertunda lantaran Chungha dinyatakan positif COVID-19 di awal bulan Desember. Ia kemudian telah keluar dari pusat karantina menyusul perawatan dan penyembuhan di bulan yang sama.

“X” dijadwalkan rilis pada 19 Januari pukul 6 sore KST, sementara “Querencia” akan dirilis pada 15 Februari pukul 6 sore KST.

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *