BLACKPINK dan Selena Gomez Menari Bersama Secara Virtual di Video Performance “Ice Cream”

by

Pada 2 September, BLACKPINK membagikan video dance performance untuk lagu “Ice Cream” menampilkan versi ZEPETO dari para member dan Selena Gomez!

ZEPETO merupakan aplikasi dari Naver yang membolehkan penggunanya untuk menciptakan avatar 3D dan saling berinteraksi. Meskipun para penyanyi secara fisik tak bisa berkumpul langsung karena pandemi COVID-19, namun karakter virtual mereka dapat memberikan kesempatan bagi penggemar yang menantikan mereka bersama di atas panggung.

Saksikan videonya berikut ini:

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *