Lee Suhyun AKMU Rilis Versi Korea “Reflection” untuk OST Mulan

by

Pada tanggal 31 Agustus, video musik untuk “Reflection” versi Korea dari Christina Aguilera dirilis melalui channel YouTube Disney Music Asia VEVO. Kali ini, vokalisnya oleh Suhyun AKMU, yang sebelumnya menampilkan versinya pada sebuah episode ‘Begin Again.’

Video musik ini tidak hanya menampilkan adegan dari film live-action “Mulan” yang akan datang, tetapi juga menampilkan Suhyun dengan mikrofon mengenakan gaun merah panjang.

Sementara itu, ‘Mulan’ akan rilis pada 4 September di Amerika Serikat dan 17 September di Korea Selatan.

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *