Menurut FNC Entertainment pada 28 Januari, girl grup Cherry Bullet akan comeback untuk pertama kalinya sejak bergabung kembali sebagai 7 member bulan depan, pada 11 Februari.
Cherry Bullet akan kembali dengan konsep yang sama sekali berbeda sejak debut mereka tahun lalu.
Sementara itu, Cherry Bullet telah mendapatkan perhatian penggemar dengan konsep mereka yang indah dan energik selama promosi debut dengan ‘Let’s Play Cherry Bullet’.
Mereka kemudian kembali lagi pada bulan Mei tahun lalu dengan single kedua, ‘Love Adventure’.