Wheein MAMAMOO membagikan teaser penuh emosi untuk video musik lagu solo terbarunya, “Let’s Break Up” (judul terjemahan). Lagu ini diciptakan oleh Jung Key.
Saksikan teasernya berikut ini:
Album solo kedua Wheein yang berjudul “Soar” dijadwalkan rilis pada 4 September pukul 6 sore KST.
Source: soompi