Yubin telah merilis daftar lagu untuk album solonya ‘TUSM.’
Ia akan membuat comeback solo dengan mini album ke-2 ‘TUSM’, kependekan dari ‘Thank U Soooo Much.’ Album akan terdiri dari tiga buah lagu diantarnya “I’ll Let You Go,” “Thank U Sooo Much”, dan “Game Over.”
Sementara itu, ‘TUSM’ dijadwalkan untuk dirilis pada 27 November.
source : akp