Wanna One Pastikan Comeback Pada 19 November

by

Wanna One menyelesaikan tur dunia mereka dan mempersiapkan album terbaru!

Pada 24 Oktober, mereka memberikan foto teaser pertama untuk comeback mendatang sekaligus mengungkapkan tanggal comeback yakni pada 19 November.

Foto teaser ini menampilkan sebuah kaset bertuliskan angka “1”.

Menyusul terbentuknya grup melalui “Produce 101 Season 2”, mereka telah merilis album debut “1X1=1 (TO BE ONE)”, album repackage “1-1=0 (NOTHING WITHOUT YOU)”, album mini kedua “0+1=1 (I PROMISE YOU)”, dan album spesial “1÷χ=1(UNDIVIDED)”.

Source: soompi

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *