Setelah sebelumnya merilis foto teaser unit, kali ini KARD kembali menggoda penggemar dengan merilis foto teaser grup.
Dalam foto yang telah dirilis, setiap member berpose dalam balutan pakaian serba putih.
Sementara itu, Grup co-ed ini bersiap merilis album mini ketiga bertajuk “Ride on the Wind” pada 25 Juli mendatang.
Mari kita tunggu perilisan lagu baru mereka !!!