Mamamoo Isyaratkan Comeback dalam Foto Teaser Terbaru

by


Mamamoo akan segera merilis karya terbaru.
Girl grup ini memberikan sebuah foto teaser tak terduga pada 28 Desember tengah malam KST.

Dalam foto ini, keempat member yang mengenakan gaun formal terlihat separuh tertutup bayangan. Satu-satunya petunjuk yang tertulis dalam foto teaser ini adalah “Segera”.
Comeback terakhir mereka ialah “Yes I Am” di bulan Juni 2017. Sejak saat itu, para member juga telah merilis lagu solo serta kolaborasi.
Source: soompi
Indotrans: anisrina

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *