Siap-Siap ELF! Super Junior Akan Comeback di Bulan November

by

SJ Label akhirnya memastikan bahwa Super Junior akan segera kembali. “Benar bahwa Super Junior sedang bersiap untuk comeback pada bulan November. Tanggal pastinya masih didiskusikan,” jelas SJ Label pada media lokal Korea.

Super Junior akan kembali dalam formasi 7 member yaitu Leeteuk, Heechul, Yesung, Shindong, Donghae, Eunhyuk dan Siwon. Saat ini Ryeowook dan Kyuhyun sedang menjalani wajib militer, sedangkan Kangin dan Sungmin telah memutuskan untuk tidak ambil bagian dalam comeback mendatang.

Seperti apa konsep yang akan diusung oleh Super Junior?

nantikan updatenya ya!

 

shared from allkpop

Loading…

3 thoughts on “Siap-Siap ELF! Super Junior Akan Comeback di Bulan November

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *