[youtube=https://www.youtube.com/watch?v=M1OJ2LdrRy4]
Pemirsa setia drama ‘Goblin’ pasti penasaran dengan lagu tema yang membuka setiap episode drama tersebut. Selain itu, lagu ini juga kerap diputar mengiringi adegan Goblin dengan Grim Reaper.
Setelah penayangan episode ke-14, lagu tema berjudul ‘Round and Round’ ini pun resmi dirilis. Awalnya lagu ini digunakan sebagai perkenalan drama dan background saja namun karena publik menyukai lagu ini, dimana banyak sekali yang mengcover lagu ini dan memberikan judul ‘Never far away’, maka lagu ini direkam ulang dan dirilis resmi. Heize dan Han Soo Ji pun didapuk untuk menyanyikan lagu paling ikonik dari drama tersebut.
Enjoy!
love this song